Mau Gampang Dapat Kerja Lewat Media Sosial? Ini 5 Strategi Jitunya!

By Tim Parapuan, Senin, 29 Maret 2021

Cara mendapatkan pekerjaan melalui media sosial

Parapuan.co - Media sosial merupakan ruang publik milik pribadi kita. Maksudnya, meski media sosial tersebut milik kita, tetapi siapa saja bisa melihat dan mengonsumsi unggahan kita. 

Makanya, kita enggak boleh sembarang saat akan mengunggah apapun di media sosial. Apalagi, untuk kita yang sedang mencari kerja. Sebisa mungkin, kita harus perhatikan apa yang diunggah.

Bukan tanpa alasan, kadang recuriters atau perusahaan akan mengecek media sosial milik kita. Untuk kita yang ingin mudah mendapatkan pekerjaan via media sosial, kita bisa melakukan 5 strategi jitu berikut ini, Kawan Puan: 

Baca Juga: Tips Cari Pekerjaan di LinkedIn, Salah Satunya Pakai Lencana ‘Open to Work’