Cara Merawat Sikat Gigi Agar Kesehatan Gigi dan Mulut Terjaga

By Kinanti Nuke Mahardini, Selasa, 13 Juli 2021

cara sederhana merawat sikat gigi

Parapuan.co - Apakah Kawan Puan masih sering meletakkan sikat gigi di tempat yang tertutup dan lembap? Atau, tidak pernah membersihkan sikat gigi setelah selesai digunakan? 

Apabila Kawan Puan masih melakukan hal tersebut, sebaiknya rawat sikat gigi milikmu dengan baik dan benar. 

Alasannya, agar sikat gigi bekerja optimal sehingga kesehatan gigi dan mulut kita terjaga. 

Jangan salah lagi, berikut cara merawat sikat gigi yang baik dan benar: 

merawat sikat gigi penting agar sikat gigi bisa berfungsi optimal

Baca Juga: Kamar Mandi Sempit? Ini Cara Mudah Menyiasatinya Jadi Lebih Luas