Hindari Pertengkaran dalam Rumah Tangga, Simak Tips Kompromi dengan Pasangan

By Ratu Monita, Selasa, 8 Februari 2022

Cara berkompromi dengan pasangan untuk jaga hubungan suami istri.

Parapuan.co - Menjalani kehidupan rumah tangga sebagai suami istri pastinya Kawan Puan tak luput dari perselisihan.

Tak jarang pula perselisihan itu berujung pada pertengkaran yang membuat hubungan Kawan Puan dan pasangan kurang harmonis.

Namun sebenarnya, perselisihan dan pertengkaran dalam rumah tangga bisa diminimalisir dengan menerapkan tips cara berkompromi dengan pasangan.

Kawan Puan butuh komunikasi dan kompromi dengan pasangan agar perselisihan maupun pertengkaran bisa diminimalisir.

Secara definisi, kompromi adalah upaya untuk memperolah kesepakatan bersama di antara kedua belah pihak yang saling berbeda pendapat. 

Agar hubungan pernikahan di antara suami dan istri dapat bekerja bersama sebagai satu tim, maka satu sama lain harus memberi dan menerima sesekali.

Meski terdengar mudah, namun faktanya masih banyak di antara kita yang belum memahami bagaimana berkompromi.

PARAPUAN telah merangkum dari Kompas.com, cara berkompromi dengan pasangan demi meminimalisir pertengkaran.

Baca Juga: Kerap Beda Pendapat dengan Pasangan Memicu Pertengkaran? Lakukan Ini

1. Tanyakan pasangan