Merasakan 'Homesick' Setelah Menikah? Simak 3 Cara Mengatasinya

By Saras Bening Sumunar, Selasa, 8 Maret 2022

Mengatasi homesick setelah menikah

Parapuan.co - Banyak perubahan yang terjadi setelah perempuan menikah.

Selain status, kamu juga akan mengalami perubahan kebiasaan.

Sebelum menikah Kawan Puan tentu terbiasa hidup bersama keluarga.

Kini, kamu harus menjalani kehidupan yang baru bersama suami.

Tak jarang jika setelah menikah banyak dari Kawan Puan yang merasa homesick atau rindu kepada rumah.

Beberapa di antarnya bisa menjadi sangat sedih ketika merindukan rumah dan keluarganya.

Menurut laman PinkVilla, ada beberapa cara yang bisa kamu lakukan untuk mengatasi homesick setelah menikah. Ini dia tipsnya.

1. Minta keluarga datang ke rumah

Banyak orang mengatakan bahwa obat dari rindu adalah bertemu.

Baca Juga: Jangan Buru-Buru, Ini 5 Tanda Pasangan Menikah Belum Siap Punya Anak