3 Masalah yang Sering Memicu Perdebatan dalam Rumah Tangga, Apa Saja?

By Saras Bening Sumunar, Minggu, 17 Juli 2022

Hal yang sering diperdebatkan pasangan dalam hubungan suami istri.

Parapuan.co - Dalam sebuah hubungan asmara, termasuk hubungan pernikahan, perdebatan adalah hal yang wajar terjadi. 

Menyatukan dua orang dengan latar belakang dan pandangan yang berbeda membuat konflik menjadi hal yang wajar.

Selain itu, beberapa masalah lain yang juga bisa jadi penyebab perselisihan bagi pasangan seperti kesalahpahaman, hingga rasa curiga.

Tapi tahukah Kawan Puan, ternyata ada tiga masalah utama yang seringkali menjadi sebab perdebatan suami dan istri. 

Menjadi dari laman Bustleperdebatan ini meliputi:

1. Kondisi Keuangan

Dalam hubungan suami istri, kondisi keuangan menjadi hal yang sering memicu perdebatan.

Terutama jika ekonomi sedang dalam kondisi tidak stabil.

Bahkan masalah keuangan menjadi salah satu penyebab perceraian dan akan memengaruhi intensitas hubungan intim.

Baca Juga: Hindari Pertengkaran dalam Rumah Tangga, Simak Tips Kompromi dengan Pasangan