Syarat Lowongan Kerja yang Tidak Bias, Pelamar dan Perusahaan Perlu Tahu

By Arintha Widya, Kamis, 21 Juli 2022

ilustrasi syarat lowongan kerja yang tidak bias

Parapuan.co - Kawan Puan mungkin sering mendapati syarat lowongan kerja (loker) yang bias, semisal ditujukan untuk gender tertentu.

Syarat semacam itu sering kali diajukan oleh perusahaan, di mana mereka menuliskan lowongan hanya untuk pelamar laki-laki atau perempuan saja.

Terkadang, ada sikap bias lain seperti mengharuskan pelamar lulus dari universitas tertentu dan di rentang usia tertentu.

Bias merupakan kecenderungan memiliki prasangka atau sikap yang kurang adil terhadap suatu hal, orang, atau kelompok tertentu.

Meski begitu, perusahaan tentu mempunyai alasan khusus mengapa memberikan syarat lowongan kerja yang terkesan bias.

Misalnya, posisi yang dibuka adalah untuk pekerjaan frontliner, biasanya perempuan lebih banyak dibutuhkan walau ada pula yang tidak bias dalam hal gender.

Lantas, seperti apa seharusnya persyaratan loker agar tidak bias yang dapat mulai diterapkan perusahaan?

Simak penjelasan berikut sebagaimana mengutip Jobstreet!

1. Lowongan Pekerjaan Tidak Diskriminatif

Baca Juga: Syarat Lowongan Kerja Sebagai Content Writer, Tak Hanya Bisa Menulis