Mengenal Tiga Jenis Predikat Cum Laude dan Kiat untuk Meraihnya

By Arintha Widya, Sabtu, 22 Oktober 2022

Lulusan sarjana dengan gelar cum laude

Parapuan.co - Kawan Puan, kamu yang masih mahasiswa mungkin sedang sibuk belajar agar lulus dengan predikat cum laude.

Namun, sebelum itu rasanya kamu perlu tahu dulu arti dari cum laude dan bagaimana cara meraihnya.

Pasalnya, ada tiga jenis cum laude yang terbagi berdasarkan rentang nilai dari IPK (Indeks Prestasi Kumulatif).

Menurut KBBI (Kamus Besar Bahasa Indonesia), cum laude adalah dengan pujian (tentang yudisium).

Artinya, mereka yang lulus dengan predikat cum laude berarti telah lulus dengan pujian.

Agar kamu tahu harus menargetkan IPK berapa untuk meraih predikat tersebut, yuk kenali tiga jenis cum laude sebagaimana mengutip Kompas.com berikut ini!

1. Cum Laude

Kelulusan dengan pujian yang pertama adalah predikat yang diraih apabila IPK antara 3,5-3,7.

2. Magna Cum Laude

Baca Juga: Ingin Cantumkan Gelar Cum Laude di Resume? Ini Dia Cara Menuliskannya