Berbagi Tips Karier, Maudy Ayunda Sebut Peluang Tidak Perlu Dikejar

By Arintha Widya, Senin, 15 Januari 2024

Maudy Ayunda: Tips karier untuk tidak mengejar peluang

Parapuan.co - Kawan Puan sibuk mencari pelatihan di bidang digital karena peluang karier di industri tersebut besar akhir-akhir ini?

Memang benar, peluang karier di industri digital seperti pemasaran, teknologi informasi, cyber security, analisis data, dan sebagainya cukup besar.

Akan tetapi dengan mengejar peluang karier di bidang tersebut, apakah membuatmu berhasil?

Jika tidak, barangkali ada yang keliru dari usahamu dalam mengejar peluang tersebut.

Atau, benarkah seharusnya peluang tidak dikejar seperti yang disampaikan Maudy Ayunda?

Dalam sebuah acara bertajuk Jakarta X Beauty pada Desember 2023 lalu, Maudy Ayunda menyinggung mengenai hal tersebut.

Bahwasanya menurut Maudy Ayunda, peluang tidak perlu dikejar karena selalu mengalami perubahan.

Apa maksudnya? Simak penjelasan dari Maudy Ayunda seperti dikutip dari Instagram Prakerja.go.id berikut ini!

Contoh Adanya Peluang

Baca Juga: Resolusi Karier 2024, Ini 5 Tips Cari Pekerjaan Baru di Awal Tahun