Beasiswa Kuliah S1 di Luar Negeri untuk Lulusan SMK, Tak Perlu TOEFL dan LoA

By Arintha Widya, Jumat, 27 September 2024

Beasiswa kuliah S1 di luar negeri untuk lulusan SMK.

Parapuan.co - Bagi lulusan SMK yang ingin melanjutkan studi ke luar negeri, terdapat berbagai program beasiswa menarik yang bisa diikuti.

Kamu bisa memperoleh kesempatan yang sama seperti lulusan sekolah menengah lainnya.

Tidak hanya memberikan kesempatan untuk mendapatkan pendidikan berkualitas, beasiswa ini juga mencakup biaya hidup dan tunjangan lainnya.

Berikut beberapa beasiswa yang dapat diikuti oleh lulusan SMK pada tahun 2024 seperti dirangkum dari Kompas.com!

1. Global Korea Scholarship (GKS)

Beasiswa tujuan Korea Selatan ini biasanya membuka pendaftaran di bulan September.

Beasiswa dari Pemerintah Korea ini tidak mensyaratkan TOEFL/IELTS atau pengalaman kerja, serta menawarkan kebebasan dalam memilih jurusan dan kampus.

Bila lolos seleksi beasiswa GKS, kamu akan memperoleh sejumlah keuntungan seperti:

2. Dr. Goh Keng Swee Scholarship

Baca Juga: Kuliah Gratis, Binus Sediakan 6 Pilihan Beasiswa untuk Generasi Z