Atasi Kebosanan, Ini 7 Sayuran yang Enak Dimakan dan Mudah Ditanam Saat Pandemi

Anna Maria Anggita - Jumat, 19 Februari 2021
Ilustrasi sayuran
Ilustrasi sayuran Photo by Magda Ehlers from Pexels

Parapuan.co - Pandemi sudah berjalan satu tahun lebih dan hingga saat ini kita disarankan untuk di rumah saja.

Meskipun di rumah saja banyak loh aktivitas yang bisa kita lakukan.

Lalu apa sih kegiatan seru yang bisa dilakukan di rumah?

Berkebun, ya ini adalah kegiatan seru yang sangat bermanfaat di rumah.

Tidak hanya tanaman hias aja loh, kita juga bisa menanam sayur.

Baca Juga: 6 Tanda Jadi Korban Financial Abuse, Kekerasan dengan Mengambil Alih Keuangan Seseorang

Dan jangan beranggapan merawat sayuran itu ribet, tidak semua kok Kawan Puan.

Bibitnya pun bisa kamu cari di mana saja, e-commerce pun juga ada loh.

Dilansir dari berbagai sumber, ini beberapa daftar tanaman yang enak dimakan dan tidak repot saat dikembangkan. 



REKOMENDASI HARI INI

Atasi Kebosanan, Ini 7 Sayuran yang Enak Dimakan dan Mudah Ditanam Saat Pandemi