Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sering Cemburu Berlebih pada Pasangan? Ini 6 Cara Mengatasinya

Kompas.com - 22/02/2021, 18:13 WIB
Editor Linda Fitria

Parapuan.co - Sebagian orang beranggapan cemburu adalah bumbu-bumbu dalam sebuah hubungan.

Rasa cemburu pada pasangan memang wajar dirasakan oleh setiap orang, sekalipun mereka yang terlihat begitu cuek dengan pasangannya.

Memiliki rasa cemburu pada pasangan wajar dirasakan, terutama saat perasaan dengan si 'dia' sedang menggebu-gebu.

Namun perasaan ini jadi tidak wajar, kalau rasa cemburu menjadi terkesan ekstrem.

Baca Juga: Patut Curiga! Ini 5 Tanda Pasangan Selingkuh Menurut Psikolog

Dilansir dari HuffPost, berikut cara yang bisa dilakukan untuk mengatasi rasa cemburu yang berlebih.

1. Tetap tenang

Saat memutuskan untuk menjalani hubungan dengan seseorang, kamu harus menerima apapun yang datang dan tetap tenang.

Hal ini mungkin bukanlah hal yang mudah, terlebih emosi terkadang membuat kita menjadi sulit mengendalikan diri sendiri.

Tetapi hal yang harus kamu lakukan adalah bersedia menerima apapun yang berada di luar kendali kamu sebagai manusia dan mempercayai diri kamu atas keputusan yang sudah dipilih.

Memutuskan untuk menjalani hubungan dan mencintai seseorang berarti kamu siap menerima risiko apapun yang terjadi tanpa keragauan ataupun kecemburuan.

2. Sampaikan rasa cemburu dengan tenang pada pasangan

Jika Kawan Puan merasa pasangan melakukan hal yang membuat kamu cemburu dan ingin menyampaikannya, lakukanlah.

Kamu bisa menyampaikannya dengan cara yang lebih dewasa, misalnya dengan sambil bercanda atau menyampaikan langsung namun dengan pembawaan tenang.

Eits, jangan lupa untuk menjelaskan, kalau sebenarnya kamu sepenuhnya memercayainya namun sulit untuk mengendalikan rasa cemburu dan meminta pasanganmu untuk memerhatikan perasaan kamu.

3. Hargai dirimu sendiri

Sadar atau tidak, rasa cemburu hadir saat kamu merasa insecure.

Baca Juga: Lakukan 4 Tips Ampuh Ini Agar Utangmu Cepat Lunas, Cobain Yuk!

Kamu merasa tidak cukup pantas untuk pasanganmu dan berpikir bahwa pasanganmu bisa saja meninggalkanmu demi orang lain.

Kurangi untuk berpikir seperti itu ya, Kawan Puan.

Hal yang perlu kamu ektahui adalah, tentu ada alasan mengapa pasangan memilihmu dibantara banyaknya pilihan yang mungkin mereka punya.

Tetapi, kalau kamu membutuhkan pembuktian, jangan ragu untuk menyampaikan pada pasangan disertai dengan alasan yang jelas, ya.

Jika selanjutnya kamu merasa cemburu, hal yang perlu diingat adalah pasangan memilihmu bersama karena kualitas diri kamu yang baik.

4. Sembuhkan luka yang lama

Sebagian orang menjadi begitu pencemburu karena adanya trauma masa lalu.

Mungkin Kawan Puan adalah salah satunya, merasa pernah dibohongi di hubungan sebelumnya, membuat kamu menjadi gampang cemburu dengan pasangan yang sekarang.

Hal yang perlu kamu sadari adalah kamu sudah keluar dari hubungan yang sempat menyakitimu dan sekarang berada di hubungan bersama orang baru.

Pahami pemicu rasa cemburu kamu pada pasangan untuk menjaga hubungan tetap berjalan dengan baik.

Setiap kali kamu merasa cemburu, upayakan untuk menyembuhkan luka lamamu.

Jangan sampai luka lama tersebut mempengaruhi kehidupan percintaan kamu yang sekarang atau mungkin hingga nantinya.

Baca Juga: Wajarkah Suka Pada Orang Lain Saat Memiliki Pasangan? Ini Kata Ahli!

5. Percayalah pada pasangan

Memutuskan untuk menjalin hubungan, tentu kamu juga harus mempercayai pasanganmu.

Karena untuk menjalani hubungan yang bahagia, tidak ada pilihan lain lagi selain harus percaya dengan pasangan.

Pasangan menjadi salah satu hal yang tidak ada dalam kendali kamu sebagai manusia, sehingga melepaskannya dengan percaya akan membuat kamu menjadi lebih tenang.

6. Percayalah dengan diri sendiri

Selain percaya dengan pasangan, hal terpenting lainnya adalah mempercayai diri sendiri.

Percayalah dengan diri kamu sendiri, bahwa kamu bisa mencintai pasanganmu tanpa ada penyesalan.

Hal ini memang bukan perkara mudah, tapi kalau kamu mampu memperayai diri kamu, segala sesuatu akan bisa terlewati dengan baik.

Sehingga, jika suatu saat hal yang tidak terduga terjadi pada diri kamu atau hubungan, kamu akan menjadi pribadi yang kuat dalam menghadapinya.

(*)

Sumber Huff Post

Terkini Lainnya

Transformasi Family Business untuk Sustainability

Transformasi Family Business untuk Sustainability

PARAPUAN
Rekomendasi Parfum Pria dengan Aroma Spicy yang Maskulin dari BVLGARI MAN

Rekomendasi Parfum Pria dengan Aroma Spicy yang Maskulin dari BVLGARI MAN

PARAPUAN
Viral Dugaan Penganiayaan Driver Online, Ini 3 Tips Aman Naik Transportasi Online

Viral Dugaan Penganiayaan Driver Online, Ini 3 Tips Aman Naik Transportasi Online

PARAPUAN
Peluang Bisnis Jastip Baju Lebaran dan 6 Tips Menjalankannya

Peluang Bisnis Jastip Baju Lebaran dan 6 Tips Menjalankannya

PARAPUAN
Ini Tantangan Perempuan Peneliti di Bidang Analisa Pangan Menurut Ahli

Ini Tantangan Perempuan Peneliti di Bidang Analisa Pangan Menurut Ahli

PARAPUAN
Mau Liburan ke Malaysia? Jangan Lupa ke Tempat Wisata Ini

Mau Liburan ke Malaysia? Jangan Lupa ke Tempat Wisata Ini

PARAPUAN
Segera Coba, Trik Membasmi Ulat Bulu pada Tanaman di Rumah Secara Alami!

Segera Coba, Trik Membasmi Ulat Bulu pada Tanaman di Rumah Secara Alami!

PARAPUAN
ERHA Ultimate Kenalkan Treatment Baru dengan Peptide Booster, Ini Manfaatnya

ERHA Ultimate Kenalkan Treatment Baru dengan Peptide Booster, Ini Manfaatnya

PARAPUAN
3 Ide Baju Lebaran Timeless yang Ada di Lazada Ramadan Sale, Jangan Ketinggalan Promonya!

3 Ide Baju Lebaran Timeless yang Ada di Lazada Ramadan Sale, Jangan Ketinggalan Promonya!

PARAPUAN
Bijak Kelola Keuangan Jelang Lebaran, Begini Tips Mengelola Uang THR

Bijak Kelola Keuangan Jelang Lebaran, Begini Tips Mengelola Uang THR

PARAPUAN
Tips Mudik Lebaran Aman dan Nyaman Meski Menempuh Perjalanan Jauh

Tips Mudik Lebaran Aman dan Nyaman Meski Menempuh Perjalanan Jauh

PARAPUAN
E-Media DPR RI, Portal Berita Tepercaya dan Akurat Seputar Parlemen Indonesia

E-Media DPR RI, Portal Berita Tepercaya dan Akurat Seputar Parlemen Indonesia

PARAPUAN
Bisa Daftar Online, Begini Cara Menukar Uang Lebaran Lewat Kas Keliling Bank Indonesia

Bisa Daftar Online, Begini Cara Menukar Uang Lebaran Lewat Kas Keliling Bank Indonesia

PARAPUAN
Daftar Menu dan Harga Mr. Coconut, Coconut Shake Viral di SIngapura

Daftar Menu dan Harga Mr. Coconut, Coconut Shake Viral di SIngapura

PARAPUAN
Pesan Kate Middleton untuk Sesama Pejuang Kanker: Tolong Jangan Putus Asa

Pesan Kate Middleton untuk Sesama Pejuang Kanker: Tolong Jangan Putus Asa

PARAPUAN
Termasuk Kanker Langka, Ini 5 Fakta Kanker Sarkoma yang Diidap Alice Norin

Termasuk Kanker Langka, Ini 5 Fakta Kanker Sarkoma yang Diidap Alice Norin

PARAPUAN
Olahraga Outdoor Beri Sederet Manfaat Ini untuk Kesehatan, Sudah Tahu?

Olahraga Outdoor Beri Sederet Manfaat Ini untuk Kesehatan, Sudah Tahu?

PARAPUAN
Menang L'Oreal-UNESCO For Women in Science, Ini Perjalanan Penelitian Dr. Widiastuti Setyaningsih

Menang L'Oreal-UNESCO For Women in Science, Ini Perjalanan Penelitian Dr. Widiastuti Setyaningsih

PARAPUAN
Mudah! Begini Cara Mengatasi Saluran Air Restoran yang Mampet

Mudah! Begini Cara Mengatasi Saluran Air Restoran yang Mampet

PARAPUAN
Ini Rekomendasi Baju Lebaran Warna Pink Satin, Feminin dan Elegan

Ini Rekomendasi Baju Lebaran Warna Pink Satin, Feminin dan Elegan

PARAPUAN
Dapat Harga Murah, Begini Tips Belanja Baju Lebaran di Tanah Abang

Dapat Harga Murah, Begini Tips Belanja Baju Lebaran di Tanah Abang

PARAPUAN
Sentosa Sensoryscape, Taman Sensori Unik yang Jadi Wisata Baru di Singapura

Sentosa Sensoryscape, Taman Sensori Unik yang Jadi Wisata Baru di Singapura

PARAPUAN
Ini Rekomendasi Mukena Jumbo agar Leluasa saat Salat, Bisa untuk Tubuh Plus Size

Ini Rekomendasi Mukena Jumbo agar Leluasa saat Salat, Bisa untuk Tubuh Plus Size

PARAPUAN
Sinopsis Series Shogun yang Terinspirasi dari Kisah Nyata Jepang Zaman Dulu

Sinopsis Series Shogun yang Terinspirasi dari Kisah Nyata Jepang Zaman Dulu

PARAPUAN
ID-Networkers Berikan Pelatihan dan Sertifikasi IT dengan Materi Berstandar Internasional

ID-Networkers Berikan Pelatihan dan Sertifikasi IT dengan Materi Berstandar Internasional

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com