Jangan Bingung, Contek 8 Tips Simpan Barang di Tempat Sempit ala IKEA

Firdhayanti - Senin, 22 Februari 2021
Membuat rak apung untuk menaruh berbagai jenis buku dan barang-barang lainnya.
Membuat rak apung untuk menaruh berbagai jenis buku dan barang-barang lainnya. IKEA

Parapuan.co - Memiliki ruangan yang sempit membuat kita menjadi berpikir lebih ekstra dalam menyimpan barang.

Pasalnya, tak semua perabotan rumah dapat dipakai karena kurangnya tempat. 

Soal IKEA, kamu pasti sudah akrab dengan toko perabotan rumah asal Swedia ini bukan?

IKEA mengeluarkan katalog setiap bulannya yang tak hanya memperlihatkan produk-produknya, tetapi juga tips-tips brilian untuk memaksimalkan penyimpanan pada ruangan sempit. 

Nancy Mitchell, kontributor dari situs dekor rumah Apartement Therapy telah mengamati berbagai katalog IKEA hingga tahun 2020.

Baca Juga: Mudah Dicari! Ini Rekomendasi Tanaman Merambat untuk Pemula

Berdasarkan pengamatannya tersebut, inilah beberapa tips yang bisa kamu contek dari katalog IKEA untuk maksimalkan tempat penyimpanan di rumah. 

1. Manfaatkan Dinding Sebagai Ruang Penyimpanan

Membuat rak apung untuk menaruh berbagai jenis buku dan barang-barang lainnya.
Membuat rak apung untuk menaruh berbagai jenis buku dan barang-barang lainnya. IKEA

Mencari tambahan ruang untuk menyimpan buku dan memajang aksesoris dekoratif?

Sumber: Apartement Therapy
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

Jangan Bingung, Contek 8 Tips Simpan Barang di Tempat Sempit ala IKEA