Tinggalkan 6 Kebiasaan Buruk Ini Jika Ingin Kulit Yang Indah

Nia Muhibati - Minggu, 7 Maret 2021
Ilustrasi kulit cantik dan sehat
Ilustrasi kulit cantik dan sehat Dok. Shutterstock

Parapuan.co - Untuk mendapatkan kulit yang indah, tidak cukup hanya skincare atau tidur yang cukup saja.

Namun juga harus dibarengi dengan pola hidup yang sehat.

Banyak kebiasaan buruk yang seharusnya ditinggalkan untuk mendapatkan kulit yang indah.

Apa saja sih, kebiasaan buruk yang bisa mempengaruhi kulit? Yuk, simak di bawah ini!

Mengutip dari glamour.com, hindari kebiasaan buruk ini untuk menjaga kulit tetap sehat dan cantik.

Baca Juga: 14 Tahun Jadi Istri Kedua, Cut Keke Bagikan Rahasia Bisa Akur dengan Istri Pertama Suaminya

Merokok Buruk Untuk Kulit

Salah satu kebiasaan buruk untuk kulit adalah merokok.

Ya, kebiasaan ini selain tidak sehat untuk paru-paru dan organ tubuh lainnya, juga buruk untuk kulit!

Faktanya, merokok dapat mempercepat datangnya tanda-tanda penuaan pada kulit.

Sumber: glamour.com
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati


REKOMENDASI HARI INI

960 Ribu Pelajar-Mahasiswa Terlibat Judi Online, Ini Tips Cegah Judol pada Remaja