Tak Lagi Khawatir Kulit Belang, Ini 5 Cara Memutihkan Leher yang Gelap dengan Bahan Alami

Maharani Kusuma Daruwati - Minggu, 7 Maret 2021
Ilustrasi - atasi leher hitam dengan bahan alami
Ilustrasi - atasi leher hitam dengan bahan alami freepik.com

Parapuan.co - Memiliki wajah dan kulit yang cantik pasti menjadi dambaan setiap perempuan.

Kulit putih merata biasa menjadi salah satu indikasinya.

Terkadang kita terlalu fokus untuk merawat wajah agar terlihat lebih cerah menawan.

Namun, bagian leher terkadang terlupakan hingga terlihat gelap dan belang.

 

Baca Juga: Ini 4 Kesalahan Cara Memakai Eyeshadow yang Bikin Wajah Terlihat Tua

Memiliki leher yang gelap bisa membuat penampilan berkurang meski wajah kita sudah terlihat cerah.

Lalu mengapa bisa kulit leher menjadi lebih gelap?

Alasan utama leher gelap bisa jadi karena kebersihan yang buruk.

Beberapa alasan lain yang menyebabkannya adalah bahan kimia dalam kosmetik, polutan, bahkan diabetes.

Tapi tenang saja, ternyata ada banyak bahan alami yang bisa diandalkan untuk kembali mencerahkan kulit leher.

Mengutip dari laman Times of India, berikut 5 bahan alami yang bisa memutihkan leher gelap.

Sumber: Times of India
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati