Parapuan.co - Menggunakan kentang dalam rutinitas perawatan kulit mungkin terdengar tidak masuk akal.
Tetapi kentang mengandung enzim yang membantu mencerahkan kulit dan membantu menghilangkan bintik hitam dan bekas jerawat loh.
Ini juga membantu dalam mengurangi munculnya lingkaran hitam dan bekerja sebagai anti-penuaan.
Saat digunakan dengan bahan yang tepat, kentang juga membantu pengelupasan kulit untuk memperhalus kulit wajahmu.
Baca Juga: Hindari Eyeshadow Warna-warni dan 3 Riasan Mata Ini Saat Wawancara Kerja Online
Berikut tiga cara mudah untuk melakukan perawatan kulit dengan kentang seperti yang dilansir dari Pinkvilla.com, Kamis (25/03/2021).
1. Menghilangkan lingkaran hitam
Salah satu cara terbaik untuk menghilangkan lingkaran hitam adalah dengan mengambil beberapa irisan kentang.
Kamu bisa menaruhnya di bawah dan di atas mata kalian selama beberapa menit.
Baca Juga: Benarkah Kopi Memiliki Manfaat untuk Kesehatan Kulit Wajah Kita? Simak Dulu Fakta Berikut Ini