Rosé BLACKPINK Umumkan Tanggal Rilis Video Musik Single 'Gone'

Vregina Voneria Palis - Jumat, 2 April 2021
Rosé BLACKPINK
Rosé BLACKPINK koreaboo.com

Parapuan.co - Member BLACKPINK yang baru saja bersolo karier, Rosé, siap kembali dengan video musik solo untuk single lainnya yang berjudul GoneHal tersebut Rose umumkan pada 1 April 2021 kemarin. 

Banyak fans yang mengira kalau ini adlaah april mop. Tetapi, pada 1 April tengah malam waktu Korea Selatan, Rosé  secara resmi mengumumkan bahwa dia akan merilis video musik untuk Gone.

Sebagai informasi, Gone merupakan salah satu single dari album solo pertamanya yang bertajuk 'R'. Perilisan video musik Gone ini berasal dari keberhasilan debut solo Rose. 

Baca Juga: Lama Hiatus, Group Band DAY6 Umumkan Tanggal Comeback Bulan Depan

Sumber: Soompi
Penulis:
Editor: Kinanti Nuke Mahardini


REKOMENDASI HARI INI

Rekomendasi Sunscreen SPF45 PA+++ yang Cepat Menyerap di Kulit