Menjawab Netizen, Ashanty Buka Suara Soal Kista yang Diidap Aurel

Alessandra Langit - Selasa, 13 April 2021
Menjawab Netizen, Ashanty Buka Suara Soal Kista yang Diidap Aurel
Menjawab Netizen, Ashanty Buka Suara Soal Kista yang Diidap Aurel Instagram Aurel Hermansyah

Parapuan.co - Beberapa saat sebelum menikah dengan Atta Halilintar, Aurel Hermansyah sempat membuat heboh netizen.

Saat Ashanty menemani Aurel konsultasi ke dokter kandungan sebelum menikah, dokter menemukan bahwa Aurel mengidap kista.

Aurel menginginkan anak kembar, namun dokter menyarankan agar Aurel mengobati kistanya terlebih dahulu.

Baca Juga: Konsultasi Ingin Meliliki Anak Kembar, Aurel Malah Temukan Kista di Kandungannya

Melansir dari Kompas.com, Ashanty pun akhirnya buka suara soal riwayat kista yang diidap Aurel Hermansyah.

Dalam video yang diunggah pada hari Senin (12/4/2021) di kanal YouTube The Hermansyah A6, Ashanty menjawab pertanyaan dari netizen, termasuk pertanyaan soal kista yang diidap Aurel.

Seorang netizen bertanya mengenai penyebab dan gejala yang Aurel rasakan.



REKOMENDASI HARI INI

Kawan Puan Mau Punya Tato? Pertimbangkan Hal Ini agar Tidak Menyesal