Harus Berobat Saat Puasa? Ini Pengobatan yang Tidak Membatalkan Puasa

Alessandra Langit - Kamis, 15 April 2021
Ilustrasi suntikan
Ilustrasi suntikan Pexels

Parapuan.co - Penyakit dapat menyerang kita kapan saja, termasuk saat bulan Ramadan.

Saat kita berpuasa, kita akan menjalani pola hidup yang berbeda dari sebelumnya.

Hal tersebut dapat berpengaruh ke kesehatan dan daya tahan tubuh kita.

Bila tubuh kita terasa sakit, maka kita akan mengonsumsi obat-obatan.

Mungkin beberapa Kawan Puan sedang menjalani pengobatan rutin yang harus tetap dilakukan saat bulan Ramadan.

Meminum obat tentu dapat membatalkan puasa kita bila kita melakukannya sebelum jam buka puasa.

Baca Juga: Demi Kesehatan Janin, Kenali 3 Tanda Ibu Hamil Harus Akhiri Puasanya

Namun, ada beberapa alternatif cara pengobatan yang tidak membatalkan puasa.

Kawan Puan mungkin ada juga yang sedang menjalani pengobatan dengan cara selain oral dan bertanya-tanya apakah pengobatan tersebut dapat membatalkan puasa kita.

Melansir dari Kompas.com, Kementrian Kesehatan (Kemenkes) telah mengeluarkan panduan meminum obat saat bulan Ramadan.

Kemenkes juga menyebutkan beberapa cara pengobatan yang tidak membatalkan puasa.

Mari kita simak apa saja obat-obatan yang boleh dikonsumsi saat puasa di bawah ini:

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Aulia Firafiroh


REKOMENDASI HARI INI

Liburan ke Luar Negeri? Ini Tips Aman Menyimpan Paspor selama Perjalanan