Banyak! Ini 5 Jenis Kebaya yang Bisa Membuat Tampilanmu Jadi Anggun

Ratu Monita - Selasa, 20 April 2021
Jenis kebaya Indonesia
Jenis kebaya Indonesia

Parapuan.co - Salah satu pakaian tradisional yang hampir setiap perempuan Indonesia miliki adalah kebaya.

Jenis pakaian tradisional ini selalu berhasil membuat perempuan yang memakainya tampak anggun.

Tak heran jika di beberapa momen penting, kebaya masih menjadi salah satu pilihan yang tepat untuk dikenakan.

Baca Juga: Rekomendasi Alas Kaki Bergaya Estetik dan Elegan yang Bisa Kamu Coba

Seiring berjalannya waktu dan perkembangan zaman, model kebaya pun semakin berkembang dengan adanya modifikasi yang menjadikannya kebaya modern.

Hal ini dilakukan supaya perempuan zaman sekarang tak lagi malu untuk mengenakan pakaian tradisional khas Jawa ini. 

Kebaya juga memiliki beberapa jenis, bagi kamu yang dalam waktu dekat ingin mengenakan kebaya dapat menyimak beragam jenis kebaya Indonesia. Berikut listnya!



REKOMENDASI HARI INI

Miris, di Indonesia Belanja Rokok Menyamai Belanja Ikan dan Susu