Jangan Khawatir Terlewat Shalat dan Imsak, Ada 3 Aplikasi Berikut Ini

Kinanti Nuke Mahardini - Rabu, 21 April 2021
Aplikasi pengingat imsak dan waktu shalat
Aplikasi pengingat imsak dan waktu shalat Fitri Gusniawati / Parapuan

Parapuan.co - Ramadhan merupakan bulan yang suci bagi umat muslim di seluruh dunia. Tidak terkecuali dengan muslim di Indonesia yang berlomba-lomba mengumpulkan pahala di bulan ini. 

Ada banyak cara untuk mengumpulkan pahala, salah satunya dengan shalat tepat waktu. Agar Kawan Puan tetap bisa shalat tepat waktu, pasang aplikasi berikut ini sebagai pengingat kita, yuk. 

Bukan hanya mengingatkan shalat, aplikasi kece ini juga bisa menjadi pengingat imsak, lho. Berikut aplikasi pengingat imsak dan waktu shalat yang bisa kita pasang di smartphone

Baca Juga: Dibesarkan Ibu Tunggal, Reza Rahadian Petik Pelajaran Luar Biasa



REKOMENDASI HARI INI

Jangan Khawatir Terlewat Shalat dan Imsak, Ada 3 Aplikasi Berikut Ini