Tetap Semarak Merayakan Idulfitri Saat Pandemi dengan 5 Cara Ini

Firdhayanti - Kamis, 6 Mei 2021
Ilustrasi hari raya Idul Fitri.
Ilustrasi hari raya Idul Fitri. Freepik.com

Parapuan.co - Tak lama lagi, bulan suci Ramadhan akan berakhir. 

Berakhirnya bulan Ramadhan menandakan akan dirayakannya Hari Raya Idulfitri bagi umat muslim di seluruh dunia. 

Sehubungan dengan pandemi yang belum juga usai, merayakan Idulfitri tetap harus memperhatikan protokol kesehatan ya, Kawan Puan.

Disarankan, kita tetap tinggal di rumah seperti perayaan Idulfitri pada tahun 2020 lalu. Tidak mengherankan jika larangan mudik kembali diberlakukan. 

Beberapa dari kita mungkin sudah rindu dengan kampung halaman dan ingin merayakan momen tersebut dengan keluarga terdekat.

Tetapi, perlu Kawan Puan ingat kalau anjuran merayakan Idulfitri di ruma saja demi kebaikan kita. Selain itu, kita tetap bisa menyemarakan momen tersebut dengan berbagai cara. 

Melansir Times of India, ini dia cara merayakan Idulfitri agar tetap sehat, sesuai protokol kesehatan dan meriah: 

Baca Juga: Banyak Acara Lebaran di Tengah Pandemi? Ini Cara Aman untuk Menolaknya

Sumber: times of india
Penulis:
Editor: Kinanti Nuke Mahardini