Update Covid-19 Indonesia, Ini 16 Tanda Orang Masuk Kategori Pasien Gejala Ringan

Linda Fitria - Minggu, 27 Juni 2021
Ilustrasi orang positif Covid-19 isolasi mandiri di rumah
Ilustrasi orang positif Covid-19 isolasi mandiri di rumah chee gin tan

Parapuan.co - Saat ini kasus covid-19 di Indonesia masih mengalami peningkatan yang signifikan.

Tercatat lebih dari 21 ribu orang terkonfirmasi positif pada Sabtu (26/6/2021).

Angka ini tentu menjadi catatan besar bagi kita semua bahwa pandemi ini belum berakhir.

Baca Juga: Kata Dokter: Cukupi Kebutuhan Nutrisi agar Terhindar dari Covid-19 pada Anak

Tingginya tingkat penyebaran virus ini membuat kita semua harus waspada baik untuk diri sendiri maupun keluarga.

Terutama memahami berbagai gejala yang mungkin muncul usai terpapar.

Dengan memahami berbagai gejala ini, kita jadi lebih paham apa yang harus dilakukan.

Melansir postingan Kemenkes RI yang diunggah di Instagram dokter Reisa Brotoasmoro, merujuk pada gejalanya ada 4 kategori pasien.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Reisa Broto Asmoro (@reisabrotoasmoro)

Di antaranya yakni pasien tanpa gejala, dengan gejala ringan, gejala sedang, dan berat atau kritis.

Baca Juga: Menurut CDC, Berikut Ciri-Ciri Gejala Covid-19 Pada Anak yang Perlu Diketahui

Empat gejala ini memiliki karakteristik dan bedanya masing-masing.

Untuk itu, berikut beberapa ulasan yang hendak PARAPUAN rangkum terkait pasien tanpa gejala dan pasien dengan gejala ringan.

Untuk pasien tanpa gejala, ia tidak menunjukkan tanda-tanda khusus.

Sumber: Instagram,Kemenkes RI
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

Langkah Mudah Membersikan Oven Usai Digunakan Memasak Kue Natal