Thunder Force dan 4 Film Lain yang Mengkampanyekan Body Positivity

Rizka Rachmania - Rabu, 14 Juli 2021
Lydia dan Emily di Thunder Force
Lydia dan Emily di Thunder Force screenrant.com

Parapuan.co - Topik bahasan mengenai body positivity kembali ramai diperbincangkan dalam beberapa hari terakhir.

Bermula dari unggahan viral seorang influencer Instagram yang mengomentari model Victoria Secret.

Ia menyampaikan rasa kecewanya karena Victoria Secret melakukan rebranding dengan tidak menampilkan lagi para angels yang ramping dan menggantinya dengan tokoh-tokoh yang dianggap inspiratif.

Ia juga memberi kritik pada serial TV Gossip Girl yang dibuat ulang dengan pemain yang menurutnya berbeda fisik dengan para pemain terdahulu.

Alhasil, unggahan viral influencer yang mengklaim dirinya Menteri Kecantikan itu mendapat komentar dari netizen.

Baca Juga: Micelle Halim Tuai Kontroversi Usai Kritik Kampanye Body Positivity

Sebab kritikan yang disampaikan oleh sang influencer mengarah ke body shaming dan merendahkan bentuk dan tipe tubuh tertentu.

Padahal, kita semua tahu bahwa perempuan itu diciptakan unik, memiliki kelebihan, dan kekurangan masing-masing.

Maka, image perempuan kurus, langsing, dan putih jadi tidak relevan karena tidak semua perempuan seperti itu.

Lalu, sudah banyak juga lho, film yang mendukung body positivity, yakni dengan menampilkan image dengan bentuk tubuh beragam serta menghargai keunikan masing-masing.

Apa saja film yang sudah memunculkan image body positivity di dalamnya?

Yuk, kita simak langsung daftarnya berikut ini!

Sumber: Screenrant.com
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

Bedak Anna Sui Ini Bisa Bikin Makeup Tahan Lama dan Terasa Sejuk di Kulit