Parapuan.co - Sebagai orang tua anak berkebutuhan khusus, manajemen stres adalah keterampilan penting untuk mengelola stres.
Pemahaman ekstra untuk mengatasi ketidakmampuan belajar, tantangan, dan tekanan bisa memicu stres saat mengasuh anak berkebutuhan khusus.
Demi menghindari ledakan emosi yang tidak diinginkan, mengembangkan keterampilan manajemen stres sangat bermanfaat untuk orang tua dan anak.
Baca Juga: Hari Anak Nasional 2021: Ini Tips Mengajarkan Pendidikan Seksual Sejak Dini dari Psikolog
Melansir Verywell Family, berikut ini kiat-kiat manajamen stres yang bisa kamu terapkan pada kehidupan sehari-hari.
Hindari Berpikir Rumit dan Sungkan
Adakalanya kita memberi waktu untuk diri sendiri dan mendahulukan diri sendiri.
Ini bukan egois, sangat penting untuk menghindarkan diri dari kerumitan masalah dan memilih untuk mengatasi dengan cara sederhana.
Kamu bisa mengatasinya dengan:
Penulis | : | Ericha Fernanda |
Editor | : | Aulia Firafiroh |
KOMENTAR