Jadwal Mobil Vaksin Keliling Sekolah dan Wilayah Jakarta 23 Agustus 2021

Firdhayanti - Senin, 23 Agustus 2021
Jadwal Vaksin Keliling 23 Agustus 2021
Jadwal Vaksin Keliling 23 Agustus 2021 instagram.com/jsclab

Parapuan.co - Vaksinasi merupakan salah satu upaya untuk menangkal masuknya virus Corona ke tubuh kita. 

Selain itu, vaksinasi juga akan mengurangi gejala yang dialami jika seseorang positif Covid-19. 

Dari corona.jakarta.go.id, berikut ini jadwal vaksin keliling sekolah dan jadwal vaksin keliling wilayah untuk Senin, 23 Agustus 2021. 

Baca Juga: Ini Dia Layanan Konsultasi Gratis Serba-serbi Covid-19 Anti Hoaks

Untuk jenis vaksin sendiri, adapun vaksin Astra Zeneca diperuntukan bagi warga yang berusia 18 tahun ke atas. 

Bagi vaksinasi dosis 2, ibu hamil dan anak berusia 12 tahun ke atas akan menggunakan vaksin Sinovac. 

Jadwal Mobil Vaksin Keliling Sekolah 

MAN 7 

MAN 7 sendiri berlokasi di Jl. Binaraga No. 99 RT.8/RW.7 Kelurahan Srengseng Sawah Kecamatan Jagakarsa, Jakarta Selatan. 

Tempat ini melayani vaksinasi dari pukul 08.00-12.00 WIB. 

Vaksin yang digunakan di lokasi ini berjenis Sinovac ya, Kawan Puan. 

Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

Film Sebelum Tujuh Hari: Fanny Ghassani Buat Perjanjian Mengerikan