BERITA TERPOPULER WELLNESS: Mengenal Gangguan Sexsomnia hingga Perbedaan Jenis-Jenis Darah Haid

Maharani Kusuma Daruwati - Selasa, 14 September 2021
Berita terpopuler wellness, mengenal sexsomnia hingga jenis darah haid
Berita terpopuler wellness, mengenal sexsomnia hingga jenis darah haid Natalia Lavrenkova

Parapuan.co - Kawan Puan, berikut ini 3 berita terpopuler dari kanal Wellness hari ini, Selasa (14/9/2021).

Mulai dari sexomnia, gangguan tidur yang buat orang melakukan seks tanpa sadar.

Hingga mengenal jenis-jenis darah haid.

Baca Juga: 4 Cara Menjaga Kesehatan Tubuh saat Mengalami Quarter Life Crisis

1. Mengenal Sexsomnia, Gangguan Tidur yang Membuat Seseorang Melakukan Aktivitas Seks Tanpa Sadar

Apakah Kawan Puan pernah mendengar istilah sexsomnia? Kira-kira, apa itu sexsomnia?

Sexsomnia adalah gangguan yang terjadi saat seseorang melakukan aktivitas seksual tanpa sadar ketika tidur.

Tanda-tanda dari sexsomnia adalah ketika seseorang melakukan aktivitas seks tanpa sadar, dimana hal tersebut ia lakukan selama fase tidurnya.

Itu berarti, selama seseorang tidur dan tidak sadar, ia mengalami gangguan dimana ia melakukan aktivitas seks.

Sebagian besar, gangguan sexsomnia ini terjadi selama fase non-rapid-eye-movement (NREM) atau tahap siklus tidur terdalam tanpa mimpi.

Sebagai informasi, mimpi basah tidak termasuk sebagai jenis sexsomnia karena tidak melibatkan aktivitas fisik selain gairah dan ejakulasi.

Apa itu sexsomnia?

Baca selengkapnya di sini >>



REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat