6 Cara Menghangatkan Kamar Tidur selama Musim Hujan, Apa Saja?

Ericha Fernanda - Minggu, 19 September 2021
Cara menghangatkan kamar tidur pada musim hujan
Cara menghangatkan kamar tidur pada musim hujan AnVr

 

Parapuan.co - Musim hujan tiba, sering kali ruangan di rumah menjadi dingin karena suhunya menjadi turun, termasuk kamar tidur.

Padahal kamar tidur digunakan untuk beristirahat, jika kita terlalu kedinginan atau alergi dingin, maka hal ini akan mengganggu waktu tidur kita.

Untuk mengatasinya, kita tetap bisa menghangatkan kamar tidur menggunakan barang-barang yang ada di rumah, tentunya tanpa harus membeli penghangat ruangan.

Baca Juga: Kelebihan dan Kekurangan 5 Pilihan Material Lantai untuk Kamar Tidur

Sebagaimana mengutip Idea, berikut ini cara menghangatkan kamar tidur selama musim hujan agar tidur kita menjadi lebih nyenyak.

1. Selimut

Selimut adalah salah satu piranti tidur yang tidak bisa dilewatkan saat musim hujan tiba karena keberadaannya dibutuhkan untuk menghangatkan tubuh.

Selimut akan memberikan rasa nyaman bak pelukan yang hangat, serta membantu kita untuk cepat terlelap.



REKOMENDASI HARI INI

Han So Hee Bakal Sapa Penggemar Lewat Fan Meeting di Jakarta 2025