Parapuan.co - Mengetahui tips lolos seleksi Kartu Prakerja tidak akan cukup sebelum kamu tahu juga cara mengalokasikan dana yang dimiliki.
Seperti yang kita tahu, dana atau budget untuk mengikuti program Prakerja ini terbatas, sehingga kamu harus memilih kelas atau pelatihan yang sesuai.
Sedangkan, Kartu Prakerja menyediakan ribuan pelatihan yang bisa diakses pada ratusan lembaga mitra.
Selain harus memilih yang sesuai minat, kamu juga perlu menyesuaikan dengan budget.
Baca Juga: 5 Kursus Tambahan untuk Job Seeker agar Makin Bersaing di Dunia Kerja
Ini karena dana yang diberikan Kartu Prakerja terbatas, sehingga kamu mesti jeli memilih apabila menghendaki lebih dari satu jenis pelatihan.
Sebagai persiapan, berikut informasi mengenai harga pelatihan di beberapa lembaga mitra Kartu Prakerja seperti melansir Kompas yang perlu kamu ketahui!
1. Skill Academy
Skill Academy dari Ruangguru adalah salah satu lembaga yang cukup populer di Kartu Prakerja.
Selama pandemi, kelas-kelas pelatihan yang banyak diakses peserta Kartu Prakerja di antaranya: