5 Brand Skincare Lokal yang Memiliki Kandungan Grapeseed Oil

Ardela Nabila - Sabtu, 16 Oktober 2021
Rekomendasi skincare dengan kandungan grapeseed oil.
Rekomendasi skincare dengan kandungan grapeseed oil. colnihko

Parapuan.co - Memiliki kulit yang sehat, cerah, dan terhidrasi merupakan impian semua perempuan.

Kawan Puan tentunya sudah tahu bahwa salah satu cara untuk meraih kulit yang sehat adalah dengan rutin memakai skincare.

Saat ini, sudah banyak sekali skincare dengan variasi kandungan dan diperuntukkan bagi masalah kulit yang berbeda-beda.

Salah satu kandungan populer dalam skincare adalah kandungan grapeseed oil, Kawan Puan.

Minyak yang berasal dari biji buah anggur ini memiliki banyak sekali manfaat untuk kulit, mulai dari melembapkan, meratakan warna kulit, dan menyamarkan garis halus.

Baca Juga: Bikin Kulit Cerah, ini 5 Rekomendasi Skincare dari Fermentasi Jamur

Melansir Cosmopolitan, grapeseed oil ternyata memiliki kandungan linoleic acid dan vitamin E yang bisa membantu kulit mendapatkan kembali kelembapannya sekaligus melindungi kulit dari kerusakan.

Menarik sekali bukan manfaat minyak biji anggur untuk kulit?

Karenanya, tidak heran apabila saat ini banyak brand skincare yang memasukkan grapeseed oil sebagai bahan utama dalam produknya, termasuk brand skincare lokal.

Bagi Kawan Puan yang tertarik untuk mencoba skincare dengan kandungan grapeseed oil, berikut ini sejumlah rekomendasi skincare lokal yang bisa kamu coba.

1. Purivera Evening Primrose Oil Serum

Purivera Evening Primrose Oil Serum.
Purivera Evening Primrose Oil Serum. Purivera

Serum dari brand skincare lokal Purivera ini memiliki kandungan utama gamma linoleic acid (GLA) dari grapeseed oil, Kawan Puan.

Sumber: Cosmopolitan
Penulis:
Editor: Aulia Firafiroh


REKOMENDASI HARI INI

Jadi Tren Kencan 2024, Ini Tips Sukses Dapat Pasangan di Dating Apps