Lowongan Kerja BUMN Pos Indonesia Area Palu, Berikut Posisinya

Putri Mayla - Selasa, 26 Oktober 2021
Lowongan Kerja BUMN di Pos Indonesia posisi Tenaga Staff Supporting area Palu.
Lowongan Kerja BUMN di Pos Indonesia posisi Tenaga Staff Supporting area Palu.

Parapuan.co - Lowongan kerja BUMN kali ini hadir dari PT Pos Indonesia (Persero) untuk area Palu.

Posisi ini terbuka untuk kandidat lulusan D3 atau S1. 

Untuk diketahui, PT Pos Indonesia (Persero) Tbk atau Pos Indonesia merupakan perusahaan yang bergerak di bidang jasa pengiriman logistik.

Selain itu, Pos Indonesia juga memiliki layanan transaksi keuangan dan kurir.

Baca Juga: Lowongan Kerja BUMN Program Magang di Balai Pustaka, Apa Posisinya?

Sehingga, lowongan kerja BUMN Pos Indonesia saat ini membutuhkan kandidat terbaik untuk mengisi posisi yang tersedia.

Jika kamu berminat dengan posisi Tenaga Staff Supporting, kamu dapat mempersiapkan berkas lamaran dari sekarang.

Sementara itu, berkarier di BUMN memang masih menjadi incaran para pencari kerja saat ini, Kawan Puan. 

Apakah kamu salah satunya?

Selanjutnya, berikut kesempatan kerja di Pos Indonesia area Palu, melansir dari Lokerbumn.

Sumber: Lokerbumn.com
Penulis:
Editor: Dinia Adrianjara


REKOMENDASI HARI INI

Lowongan Kerja BUMN Pos Indonesia Area Palu, Berikut Posisinya