BERITA TERPOPULER LOVE & LIFE: Masalah Kulit pada Kucing hingga Sikap Orang Tua saat Anak Dimarahi Orang Lain

Dinia Adrianjara - Kamis, 28 Oktober 2021
Tips merawat kucing agar terhindar dari parasit Toxoplasma
Tips merawat kucing agar terhindar dari parasit Toxoplasma 101cats

Parapuan.co - Kawan Puan, ada tiga artikel terpopuler dan paling banyak dibaca di kanal Love & Life hari ini, Kamis (28/10/2021).

Salah satunya artikel tentang hewan peliharaan, khususnya masalah kulit yang sering dialami kucing. 

Sebagai pemilik hewan peliharaan, Kawan Puan wajib tahu tanda-tanda ketika kucing mengalami masalah kesehatan. 

Selain itu, banyak pembaca juga tertarik dengan artikel mengenai pola asuh anak, tentang bagaimana jika anak dimarahi oleh orang lain di tempat umum.

Berikut PARAPUAN telah rangkum untuk Kawan Puan!

Baca Juga: Wah, Ternyata Ini Manfaat Memelihara Kucing untuk Kehidupan Kita

1. Jangan Diabaikan, Ini 5 Masalah Kulit yang Kerap Dialami Kucing

Kucing sangat rentan mengalami masalah pada kulitnya.

Tentunya jika kulit kucing bermasalah ini dapat menyebabkan ruam hingga masalah kesehatan secara menyeluruh.

Jika Kawan Puan mengetahui adanya masalah pada kucing, hindari untuk mengobatinya sendiri dengan obat manusia. Termasuk jika mereka mengalami masalah kulit.

Baca selengkapnya di sini >>>

 



REKOMENDASI HARI INI

Ada Budi Pekerti, Ini 3 Film Indonesia Populer yang Bertema Guru