Berikut Ini 4 Cara Agar Tidak Menjadi Pribadi yang Egois, Apa Saja?

Saras Bening Sumunarsih - Senin, 1 November 2021
Cara agar menjadi orang yang tidak egois dan berempati
Cara agar menjadi orang yang tidak egois dan berempati PeopleImages

Parapuan.co - Terkadang Kawan Puan sulit untuk berempati dengan orang lain.

Tentu jika dibiarkan ini akan menyebabkan kamu menjadi pribadi yang egois.

Untuk itu, penting bagi Kawan Puan untuk menjadi pribadi yang lebih baik lagi.

Melansir dari Times of Indiaberikut ini beberapa cara agar kamu tidak menjadi pribadi yang egois:

 

Baca Juga: Selain Mudah Tersinggung, Ini 5 Ciri Orang dengan Kepribadian Sensitif

1. Menghubungi orang lain

Tentu kamu sangat senang jika dipedulikan oleh orang lain.

Namun, alangkah lebih baik jika Kawan Puan melakukan hal yang sama.

Tidak ada salahnya jika kamu menanyakan kabar sahabat, kerabat, atau bahkan orang tuamu.

Jika mereka sedang dalam kesulitan, tawarkan bantuan untuk mereka.

Katakan jika mereka dapat menghubungimu kapan pun saat mereka butuhkan.

Ingat, hilangkan rasa sungkan atau malu untuk terlebih dahulu menghubungi.

Sumber: times of india
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati


REKOMENDASI HARI INI

Berikut Ini 4 Cara Agar Tidak Menjadi Pribadi yang Egois, Apa Saja?