5 Rekomendasi Body Butter Brand Lokal, Kulit Lembap Mulai Rp 20 Ribu

Dian Fitriani N - Minggu, 7 November 2021
Rekomendasi body butter brand lokal
Rekomendasi body butter brand lokal Milana Dilai

Parapuan.co - Kawan Puan pasti pernah merasakan kulit kering meski sudah menggunakan body lotion kan?

Jika kamu merasa demikian, berarti kulitmu sangatlah kering, sehingga dibutuhkan produk pelembap tubuh dengan kandungan yang lebih kental, misalnya seperti menggunakan body butter.

Dari segi tekstur, body butter lebih padat dan berminyak sehingga mampu melembapkan kulit lebih baik dibandingkan lotion.

Untuk Kawan Puan yang ingin mencoba menggunakan body butter untuk mengatasi kulit keringmu, berikut lima rekomendasi dari brand lokal agar kulit lebih lembap.

Baca Juga: Walau Sama-Sama Melembapkan, Ini Bedanya Body Butter dengan Body Lotion

1. Mustika Ratu Olive Zaitun Body Butter

Mustika Ratu Olive Zaitun Body Butter
Mustika Ratu Olive Zaitun Body Butter Tokopedia

 

Siapa tak kenal dengan brand kawakan Mustika Ratu yang telah malang melintang di dunia kecantikan Indonesia?

Body butter buatannya diberi nama Mustika Ratu Olive Zaitun Body Butter.

Produk ini memiliki kandungan utama minyak zaitun serta vitamin E, yang diklaim dapat membuat kulit lembap dan halus dalam sekali pakai.

Dari segi tekstur, body butter keluaran Mustika Ratu cenderung kental namun mudah meresap di kulit.

Untuk memilikinya kamu harus merogoh kocek sebesar Rp 44.000 ya.



REKOMENDASI HARI INI

5 Rekomendasi Body Butter Brand Lokal, Kulit Lembap Mulai Rp 20 Ribu