4 Hal yang Diperhatikan Laki-laki saat Tertarik dengan Perempuan

Saras Bening Sumunarsih - Minggu, 7 November 2021
Hal yang diperhatikan laki-laki dari diri perempuan
Hal yang diperhatikan laki-laki dari diri perempuan interstid

Parapuan.co - Ketika seorang laki-laki jatuh cinta, mereka cenderung memperhatikan banyak hal pada diri perempuan.

Baik secara fisik maupun karakteristik perempuan yang membuatnya jatuh hati itu.

Bahkan hal-hal sederhana seperti tatapan sang perempuan mereka perhatikan secara detail.

Seperti yang dilansir dari Times of Indiaberikut ini hal pertama yang diperhatikan laki-laki saat tertarik pada perempuan, apa saja?

 

Baca Juga: Jangan Malu, Ini 5 Cara Curhat Masalah Cinta kepada Orang Tua

1. Senyuman

Hal pertama yang diperhatikan laki-laki pada perempuan yang mereka kagumi adalah bagaimana caramu tersenyum.

Bukan senyuman palsu, melainkan senyuman yang tulus dan membuat hatinya terasa hangat.

Tunjukanlah kebahagian Kawan Puan pada laki-laki yang juga kamu sukai dengan cara tersenyum.

Tak hanya itu, senyuman juga menjadi hal yang dapat menarik perhatian pria.

Sumber: times of india
Penulis:
Editor: Aghnia Hilya Nizarisda


REKOMENDASI HARI INI

Jadi Tren Kencan 2024, Ini Tips Sukses Dapat Pasangan di Dating Apps