Lowongan Kerja BUMN Lulusan S1 dan S2 di Bank Mandiri, Ini Posisinya

Putri Mayla - Kamis, 11 November 2021
Lowongan kerja BUMN ODP di Bank Mandiri untuk lulusan S1 dan S2.
Lowongan kerja BUMN ODP di Bank Mandiri untuk lulusan S1 dan S2. People photo created by tirachardz

Parapuan.co - Lowongan kerja BUMN kali hadir dari PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.

Bagi kandidat yang ingin berkarier di perusahaan bank milik negara, kesempatan ini bisa dicoba.

PT Bank Mandiri (Persero) Tbk atau Bank Mandiri membuka lowongan melalui Officer Development Program (ODP).

Melalui program ini, karyawan akan mendapatkan pelatihan dari profesional.

Kemudian, karyawan akan disiapkan untuk posisi leader di berbagai level di Bank Mandiri.

Baca Juga: Bank BRI Buka Lowongan Kerja BUMN Posisi Teller dan Customer Service

Terdapat dua lowongan kerja BUMN ODP di Bank Mandiri yang batas akhri pendaftarannya hingga Desember 2021.

Program ini membutuhkan kandidat lulusan S1 dan S2 dengan jurusan sesuai.

Untuk diketahui, posisi yang dibuka yakni ODP General dan ODP IT.

Apakah kamu berminat dengan posisi ini?

Selanjutnya, berikut kesempatan kerja di ODP Bank Mandiri.

Sumber: Bank Mandiri
Penulis:
Editor: Dinia Adrianjara


REKOMENDASI HARI INI

Jadi Tren Kencan 2024, Ini Tips Sukses Dapat Pasangan di Dating Apps