Peringati Hari Ayah Nasional, Berikut Ini 4 Ide Liburan Seru Bersama Ayah

Anna Maria Anggita - Jumat, 12 November 2021
Ide liburan seru bersama ayah di Hari Ayah Nasional
Ide liburan seru bersama ayah di Hari Ayah Nasional wathanyu

Parapuan.co - Jumat, 12 November ini merupakan Hari Ayah Nasional menjadi momen penting bagi seluruh anak untuk mengapresiasi seorang ayah.

Sebagai seorang anak, tak ada salahnya lho bagi Kawan Puan untuk memberi kejutan spesial untuk ayah di Hari Ayah Nasional ini.

Ada berbagai cara untuk merayakan Hari Ayah Nasional, salah satunya dengan liburan bersama ayah.

Baca Juga: Rekomendasi 6 Hotel untuk Karantina di Jakarta Bagi WNI yang Datang dari Luar Negeri

Liburan bersama ayah itu bisa menjadi momen berkesan bagi anak dan orang tua.

Dilansir dari Tribun Travel, berikut ini ide liburan seru bersama ayah yang tak akan terlupakan, simak ya!

1. Berkunjung ke kampung halaman ayah

Ide pertama untuk merayakan Hari Ayah Nasional adalah mengajak ayah berkunjung ke kampung halamannya.

Di kampung halamannya, ayah dapat berjumpa dengan keluarga, teman-teman, serta bernostalgia.

Selain itu, ayah juga bisa berkunjung ke tempat-tempat di masa kecilnya.

Sumber: Tribun Travel
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati


REKOMENDASI HARI INI

Harus Berbagi Suami, Poligami Membuat Istri Mengalami Gangguan Mental Kronis