Ada Rose BLACKPINK dan Hyeri! Ini 5 Persahabatan Antar Idol K-Pop Perempuan

Firdhayanti - Senin, 29 November 2021
Rose BLACKPINK dan Hyeri Girls Day bersahabat.
Rose BLACKPINK dan Hyeri Girls Day bersahabat. Youtube.com/혜리

Parapuan.co - Para artis K-Pop kerap kali menjalin hubungan baik dengan sesama member grup. 

Tak hanya di satu grup, mereka juga bersahabat dengan member grup lain lho, Kawan Puan. 

Antara satu dengan yang lainnya, para idol perempuan ini saling mendukung satu sama lain. 

Baca Juga: Hari Pertama Konser BTS,  ARMY dari Berbagai Negara Ramaikan Los Angeles

Melansir dari Soompi, ini dia potret persahabatan antara dua idol perempuan Korea. 

1. Rose BLACKPINK dan  Hyeri Girl's Day 

Persahabatan Hyeri dan Rosé bemula setelah mereka bertemu di lokasi syuting tvN Amazing Saturday.

Dalam episode salah satu acara TV Knowing Bros, kedua perempuan itu bercerita bagaimana mereka menjadi dekat meskipun Hyeri lebih tua dari Rose. 

Hyeri dan Rose juga menyebutkan bahwa mereka menikmati kegiatan mengobrol, makan, dan berbelanja setiap kali mereka bertemu. 

Dalam vlog berikut, Hyeri menyoroti penampilan mereka di acara tersebut saat mempromosikan debut solo Rosé.

Sumber: Soompi
Penulis:
Editor: Dinia Adrianjara


REKOMENDASI HARI INI

Jadi Tren Kencan 2024, Ini Tips Sukses Dapat Pasangan di Dating Apps