Lowongan Kerja Startup Content Strategist dan Campaign Operations di TikTok

Putri Mayla - Minggu, 5 Desember 2021
TikTok membuka lowongan kerja startup Content Strategist dan Campaign Operations.
TikTok membuka lowongan kerja startup Content Strategist dan Campaign Operations. Photo by Sorin Gheorghita on Unsplash

Parapuan.co - TikTok membuka beberapa lowongan kerja startup yang berkaitan dengan content dan campaign.

Lowongan yang tersedia yakni Campaign Operations dan Content Strategist.

Platrform media sosial asal China ini mengalami pertumbuhan yang pesat semenjak pertama diluncurkan.

Saat ini TikTok memiliki banyak pengguna karena beragam konten yang ada.

Selain itu, TikTok memiliki fitur TikTok Shop yang dapat digunakan untuk transaksi jual beli online.

Baca Juga: Shopee Buka Lowongan Kerja Startup Posisi Marketing - Social Media

Di tengah perkembangannya saat ini, TikTok membutuhkan kandidat terbaik untuk mengisi posisi yang tersedia.

Jika Kawan Puan memiliki pengalaman dengan peran Campaign Operations atau Content Strategist, lowongan kerja startup ini bisa kamu coba.

Apakah kamu berminat mencoba lowongan di TikTok? Jika iya, kamu dapat mendaftarkan diri dari sekarang.

Untuk lebih lengkapnya, berikut informasi kesempatan kerja di TikTok.

Sumber: LinkedIn
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

Lowongan Kerja Startup Content Strategist dan Campaign Operations di TikTok