5 Cara Tepat Merawat Kulit Kombinasi dengan Skincare Viral di TikTok

Ratu Monita - Rabu, 8 Desember 2021
Skincare viral di TikTok untuk kulit kombinasi.
Skincare viral di TikTok untuk kulit kombinasi. Makidotvn

Parapuan.co - Kawan Puan tentu tahu ada beragam tren skincare viral di TikTok, mulai dari rekomendasi produk perawatan kulit hingga beauty hack.

Namun, ternyata tak semuanya cocok untuk setiap jenis kulit, termasuk kulit kombinasi

Kulit kombinasi sendiri adalah kondisi di mana terdapat sebagian area kulit berminyak dan sebagian lainnya kulit kering pada wajah.

Dengan kondisi tersebut, kita perlu mencari cara yang tepat untuk merawat kulit jika ingin mengikuti tren skincare viral di TikTok.

Baca Juga: 5 Makeup Hacks Anti Luntur untuk Kulit Kombinasi yang Bisa Ditiru

Nah, biasanya, terdapat area gabungan antara berminyak dan kering di beberapa bagian wajah, sedangkan area T-zone (dahi, hidung, dan dagu) akan sangat berminyak.

Dengan kondisi kulit ini, kita harus lebih selektif dalam memilih produk skincare yang akan digunakan, apalagi untuk menentuk produk perawatan kulit populer di TikTok.

Pasalnya, alih-alih membuat kulit semakin glowing, jika salah maka penggunaan produk justru dapat memperburuk kondisi kulit.

Nah, kali ini PARAPUAN akan membahas cara merawat kulit kombinasi yang tepat, dilansir dari laman Paula's Choice.

Sumber: Paulaschoice.com
Penulis:
Editor: Aghnia Hilya Nizarisda


REKOMENDASI HARI INI

Ingat Shaheer Sheikh? Ini Sinopsis Film Do Patti yang Dibintanginya Bareng Kajol