Emoji Wajah Tertawa Paling Banyak Digunakan, Siapa Penemunya?

Rizka Rachmania - Jumat, 10 Desember 2021
Emoji tertawa sampai menangis paling banyak digunakan, ternyata ini asal-usul dan penemunya.
Emoji tertawa sampai menangis paling banyak digunakan, ternyata ini asal-usul dan penemunya. theverge.com

Parapuan.co - Kawan Puan, emoji tertawa sampai menangis atau face with tears of joy menjadi yang paling banyak digunakan dalam percakapan.

Melansir dari The Hustle, emoji tertawa sampai keluar air mata kebahagiaan ini menjadi yang paling banyak digunakan.

Di tahun 2019, persentase pemakaian emoji ini mencapai 9,9%. Sedangkan di tahun 2021, penggunaannya sebesar 5% lebih.

Angka tersebut menjadi yang paling besar sebab emoji tertawa sampai menangis ini memang banyak digunakan oleh pengguna.

Baca Juga: Jangan Sampai Salah Kirim! Ternyata 4 Emoji Ini Punya Makna Ambigu

Kawan Puan pastinya juga sering kan, menggunakan emoji tertawa sampai keluar air mata ini dalam percakapan sehari-hari?

Terlebih jika kamu membahas hal-hal lucu dan seru dengan teman maupun keluarga.

Emoji ini seolah mewakili perasaan kita yang sedang senang hingga mengeluarkan air mata bahagia.

Maka tak heran jika emoji ini banyak dipakai oleh orang-orang di dunia.

Namun, pernahkah Kawan Puan bertanya, siapa penemu emoji face with tears of joy ini?

Sumber: Theverge.com,Theguardian.com
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

Emoji Wajah Tertawa Paling Banyak Digunakan, Siapa Penemunya?