5 Hotel Ramah Anak di Jakarta, Cocok untuk Staycation di Malam Tahun Baru 2022

Anna Maria Anggita - Sabtu, 11 Desember 2021
Rekomendasi hotel ramah anak
Rekomendasi hotel ramah anak Rawpixel

 

Parapuan.co - Tinggal menghitung hari menuju tahun baru 2022 ya, Kawan Puan.

Lantas di malam pergantian baru nanti, kira-kira apa yang akan kamu lakukan bersama keluarga?

Salah satu kegiatan seru yang bisa dilakukan saat malam tahun baru 2022 adalah staycation bersama anak.

Baca Juga: Ini 5 Fakta Menarik Gunung Prau yang Cocok untuk Pendaki Pemula

Untuk pilihan penginapan jangan bingung, berikut ini rekomendasi hotel untuk staycation bersama anak yang dilansir dari Kompas.com.

Di mana saja? Yuk simak ulasan berikut ini!

1. Mercure Convention Centre, Jakarta Utara

Mercure Convention Centre, Jakarta Utara
Mercure Convention Centre, Jakarta Utara https://all.accor.com/hotel/5473/index.en.shtml

Kawan Puan, cobalah untuk staycation di Jakarta Utara, seperti di Mercure Convention Centre Ancol.

Diketahui hotel ini merupakan penginapan yang ramah anak dan memiliki fasilitas yang menarik.

Misalnya waterpark di dalam hotel hingga area bermain indoor.

Kalau si Kecil bosan di hotel, maka ajaklah buah hati pergi ke Ancol untuk menyaksikan berbagai atraksi menarik.

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Aulia Firafiroh


REKOMENDASI HARI INI

Ini 3 Aktivitas Sederhana yang Bisa Dilakukan Anak Perempuan dan Ibu