5 Penyebab Utama Kulit Wajah Terlihat Kusam dan Tak Bercahaya

Dian Fitriani N - Minggu, 12 Desember 2021
Penyebab kulit kusam di wajah
Penyebab kulit kusam di wajah Love portrait and love the world

Parapuan.co - Tak cuma jerawat, kulit wajah yang kusam juga merupakan masalah yang sering dialami sebagian perempuan. 

Melansir Womens Health Magazine, kulit kusam akan mengakibatkan wajah terlihat lelah dan tidak bercahaya.

Kondisi ini terjadi akibat pelepasan sel kulit mati yang terus-menerus, namun skin barrier tak mampu mengatasi proses tersebut.

Perlu Kawan Puan ketahui, skin barrier punya peran penting bagi kulit wajah yang berfungsi sebagai 'pelindung' bagi kulit.

Jika skin barrier rusak, akibatnya kulit wajah menjadi kusam, seperti dilansir Good Housekeeping.

Lantas, apa saja sih penyebab kulit kusam? Berikut ulasan selengkapnya.

Baca Juga: Atasi Kulit Kusam hingga Jerawat, Ini 4 Manfaat Garam untuk Kecantikan

1. Kulit Kering 

Kulit wajah yang kering terjadi karena kurangnya kelembapan pada skin barrier.

Akibatnya wajah menjadi cepat lelah, kusam dan terlihat kurang sehat.

Jika terus dibiarkan, masalah kulit ini bisa memunculkan garis halus bahkan keriput, lho.

Solusinya, Kawan Puan harus rutin menggunakan pelembap wajah atau moisturizer, ya.

Sumber: Good Housekeeping,Womens Health Magazine
Penulis:
Editor: Dinia Adrianjara


REKOMENDASI HARI INI

Tips Switch Career buat Perempuan: 2 Langkah Memulai Jalur Karier Baru