5 Rekomendasi Kado Natal dengan Warna Very Peri Mulai Rp 300 Ribuan

Dian Fitriani N - Rabu, 22 Desember 2021
Rekomendasi kado natal berupa fashion item warna very peri.
Rekomendasi kado natal berupa fashion item warna very peri. Mango/Swatch/Stradivarius

Parapuan.co - Tak terasa kita sudah memasuki penghujung tahun 2021, Pantone resmi merilis Color of The Year 2022, yakni warna very peri.

Mengutip dari WWD, very peri merupakan periwinkle, yakni mengkombinasikan rona biru serta tone merah keunguan yang energik.

Menurut Pantone, kombinasi warna ini melambangkan kesetiaan sekaligus perasaan gembira.

Berikut rekomendasi berbagai fashion item dengan warna very peri yang bisa kamu coba.

Selain itu, rekomendasi berikut juga cocok kamu jadikan referensi kado natal untuk orang tersayang.

Simak yuk apa saja rekomendasi fashion item dengan warna very peri berikut!

Baca Juga: 5 Gaya Artis Luar Negeri Kenakan Outfit Warna Very Peri, Memukau!

1. Stradivarius sling back

Fashion item warna Very Peri Stradivarius
Fashion item warna Very Peri Stradivarius stradivarius.com

Sling bag dari brand Stradivarius ini sangat cantik karena dilengkapi dengan dua tali.

Terbuat dari bahan 90 persen polyester serta 10 persen besi.

Detail tas ini pun sangat cantik karena memiliki warna Very Peri dan butiran permata warna silver.

Kabar baiknya, dari harga normal Rp499.000 kamu hanya perlu membayar Rp399.000 melalui website Stradivarius.

Penulis:
Editor: Arintya


REKOMENDASI HARI INI

Tips Tetap Aktif Berolahraga Saat Momen Liburan Akhir Tahun, Apa Saja?