5 Rekomendasi Sabun Cuci Muka untuk Remaja, Tak Sampai Rp 30 Ribu

Arintya - Jumat, 31 Desember 2021
Rekomendasi sabun cuci muka untuk remaja.
Rekomendasi sabun cuci muka untuk remaja. photocheaper/iStockphoto

Parapuan.co – Kawan Puan, merawat kulit perlu dilakukan sejak remaja.

Salah satu cara merawat kulit bagi remaja, bisa dilakukan dengan cara mencuci muka.

Namun dalam mencari sabun cuci muka untuk remaja tidak bisa sembarangan, sebab perlu dipilih produk yang gentle agar tidak membuat iritasi di kulit.

Nah untuk Kawan Puan yang ingin mencari sabun cuci muka untuk remaja, PARAPUAN punya beberapa rekomendasinya.

Berikut sabun cuci muka gentle untuk remaja yang bisa kamu dapatkan di Tokopedia dengan harga kurang dari Rp 30 ribu!

Baca Juga: 5 Rekomendasi Sabun Cuci Muka untuk Ibu Hamil di Sociolla, Mulai Rp 30 Ribu 

1. Clean & Clear Fruit Essentials Energizing Berry

Sabun cuci muka remaja - Clean & Clean
Sabun cuci muka remaja - Clean & Clean Tokopedia

Rekomendasi sabun cuci muka yang pertama ada dari Clean & Clean varian Fruit Essentials Energizing Berry.

Clean & Clear Fruit Essentials Energizing Berry merupakan sabun cuci muka dengan tekonologi Bursting beads yang mampu membersihkan wajah secara maksimal.

Selain itu, Clean & Clear Fruit Essentials Energizing Berry juga mengandung ekstrak buah beri yang kaya vitamin, sehingga diklaim mampu memberikan kesegaran ekstra.

Clean & Clear Fruit Essentials Energizing Berry cocok untuk kulit normal hingga berminyak dan bisa digunakan mulai umur 12 tahun.

Produk Clean & Clear Fruit Essentials Energizing Berry tengah diskon 7% di Tokopedia, dari harga Rp25.392 menjadi Rp23.615.

Penulis:
Editor: Arintya


REKOMENDASI HARI INI

5 Rekomendasi Sabun Cuci Muka untuk Remaja, Tak Sampai Rp 30 Ribu