5 Produk NFT Termahal di Dunia, Ada yang Terjual hingga Rp1 Triliun

Alessandra Langit - Rabu, 19 Januari 2022
5 NFT termahal di dunia
5 NFT termahal di dunia Vertigo3d

Parapuan.co - Kawan Puan, Non Fungible Token (NFT) kini sedang menjadi topik pembicaraan netizen di Indonesia.

Setelah seorang pemuda Indonesia bernama Ghozali berhasil menjual NFT foto wajahnya dengan harga yang mahal, masyarakat Indonesia mulai tertarik dengan dunia transaksi digital baru ini.

NFT sendiri sudah ada dan berkembang sejak 2014, namun baru menarik perhatian masyarakat global pada 2021 lalu.

Ketertarikan masyarakat berawal dari CEO Twitter Jack Dorsey yang menjual cuitan pertamanya di NFT seharga 2,9 juta dollar Amerika Serikat.

Selain dua contoh tersebut, banyak produk-produk NFT yang berhasil terjual dengan harga yang sangat mahal.

Melansir Kompas.comberikut 5 produk termahal yang terjual melalui NFT.

1. The Merge oleh Pak

Produk ini berhasil menjadi penjualan NFT termahal sepanjang tahun 2021 lalu, lho.

The Merge berhasil terjual dengan harga 91,8 juta dollar AS atau setara dengan Rp1,31 triliun.

Baca Juga: Ingin Cuan seperti Ghozali Everyday? Ini 3 Syarat NFT Laku di Pasar Digital

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

Ada Budi Pekerti, Ini 3 Film Indonesia Populer yang Bertema Guru