Anti Gatal, Ini 5 Rekomendasi Sampo Hijab untuk Hilangkan Ketombe

Dian Fitriani N - Selasa, 1 Februari 2022
Rekomendasi sampo hijab agar rambut bebas gatal dan ketombe.
Rekomendasi sampo hijab agar rambut bebas gatal dan ketombe. Edwin Tan

Parapuan.co - Masalah ketombe serta lepek seringkali dialami oleh perempuan berhijab.

Umumnya, penyebab utamanya datang dari keringat di kulit kepala kita karena tidak dapat melakukan oksidasi akibat tertutup jilbab, maka munculmasalah tersebut.

Cara mengatasinya, tentu saja dengan mengunakan shampoo dengan klaim formula khusus pengguna hijab.

Supaya engga salah pilih, berikut lima rekomendasi sampo hijab untuk mengatasi ketombe. Ada apa saja?

1. Rejoice Hijab Shampoo Anti Ketombe

 Rejoice Hijab Shampoo Anti Ketombe
Rejoice Hijab Shampoo Anti Ketombe shopee.co.id

Produk ini dilengkapi formula smoothness expert untuk membuat rambut tampak lebih halus.

Selain itu, dalam Rejoice Hijab Shampoo Anti Ketombe terdapat andungan menthol dan ZPT berfungsi mengurangi ketombe.

Rejouce mengklaim sampo buatannya dengan three in one anti-dandruff, yakni membersihkan, melembutkan sekaligus menghilangkan rasa gatal akibat ketombe.

Baca Juga: Rambut Rontok hingga Ketombe, Ketahui Ini 5 Kesalahan saat Keramas



REKOMENDASI HARI INI

Tips Tetap Aktif Berolahraga Saat Momen Liburan Akhir Tahun, Apa Saja?