5 Fakta Sinopsis Film KKN di Desa Penari yang Diangkat dari Kisah Viral di Medsos

Dian Fitriani N - Senin, 7 Februari 2022
Sinopsis series film KKN di Desa Penari.
Sinopsis series film KKN di Desa Penari. KKN di Desa Penari

Parapuan.co - Bagi pemilik akun Twitter mungkin tidak asing dengan sinopsis series film KKN di Desa Penari.

Ya, cerita yang sempat viral di media sosial tahun lalu itu kini telah diangkat menjadi sebuah film.

Rencanya, karya besutan Awi Suryadi tersebut akan tayang pada 19 Maret 2020 mendatang.

Sudah siap menyaksikan dalam bentuk audiovisual, Kawan Puan?

Sebelum menonton sinopsis series KKN di Desa Penari, simak dulu fakta menariknya, seperti dilansir dari Kompas.com.

1. Viral di Twitter

Cerita KKN Desa Penari awalnya ditulis melalui akun Twitter oleh anonim bernama SimpleMan dengan handle @SimpleM81378523.

Utas tersebut diunggah sejak 24 Juni sampai 5 Juli 2019, dalam waktu 11 hari thread horor itu telah disukai lebih dari 80 ribu akun.

Di akhir ceritanya, sang penulis mengatakan awalnya kisah para temannya itu tidak diizinkan disebar. Namun, karena ingin memberikan pelajaran kepada publik, akhirnya ia menceritakannya lewat akun anonim.

Baca Juga: Sinopsis Series A Business Proposal, Drakor Ahn Hyo Seop dan Kim Se Jeong

Sumber: Kompas.com,Twitter
Penulis:
Editor: Dinia Adrianjara


REKOMENDASI HARI INI

5 Fakta Sinopsis Film KKN di Desa Penari yang Diangkat dari Kisah Viral di Medsos