3 Tanda Jika Kamu Merasa Bosan dalam Menjalani Hubungan Asmara

Saras Bening Sumunar - Minggu, 6 Februari 2022
Tanda merasa bosan dalam menjalani hubungan asmara
Tanda merasa bosan dalam menjalani hubungan asmara freepik

Parapuan.co - Seiring berjalannya waktu, hubungan asmara yang awalnya menyenangkan perlahan akan memudar dan menjenuhkan.

Bahkan pada fase ini hubungan asmara antar pasangan bisa semakin merenggang dan berakhir.

Nyatanya, ada berbagai tanda yang ditunjukkan jika Kawan Puan dan pasangan berada dalam fase bosan dalam menjalani hubungan asmara.

Mulai dari kehilangan minat satu sama lain, saling mengabaikan, hingga hilangnya pandangan akan masa depan.

Seperti yang dilansir dari Bustleberikut tanda kamu bosan dalam menjalani hubungan asmara.

1. Mengabaikan

Tanda pertama yang menunjukkan jika kamu merasa bosan dalam menjalani hubungan asmara adalah sikap saling mengabaikan.

Kamu dan pasangan tidak lagi memperhatikan satu sama lain.

Misalnya adalah saat kamu berada dalam masa sulit pasangan tidak lagi memperhatikanmu seperti sebelumnya.

Baca Juga: Bosan Mencari Perhatian Pasanganmu? Hadapi dengan 5 Cara Ini

Sumber: Bustle
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

Gaya Para Pesohor Perempuan Dunia di Pelantikan Donald Trump