7 Fakta Unik Kucing Sphynx, Tampak seperti Tidak Memiliki Bulu

Ericha Fernanda - Selasa, 22 Februari 2022
Fakta unik kucing Sphynx
Fakta unik kucing Sphynx PhotoAllel

Parapuan.co - Kucing Sphynx atau Felis catus adalah salah satu ras kucing yang memiliki bulu sangat pendek dan sangat sedikit.

Jika dilihat sekilas, kucing Sphynx tampak tidak memiliki bulu sama sekali, tapi sebenarnya tubuh kucing ditumbuhi rambut halus di beberapa bagian.

Bagia tubuh kucing Sphynx yang ditumbuhi bulu termasuk telinga, kaki, ekor, dan di dekat organ kelamin.

Melansir Kompas.com, inilah fakta unik dan menarik kucing Sphynx yang perlu kamu ketahui. Yuk, simak!

1. Tidak berasal dari Mesir

Tak sedikit orang mengira kucing Sphynx berasal dari Mesir karena namanya, faktanya kucing ini berasal dari Kanada, tepatnya Toronto pada tahun 1966.

Selain Kanada, penyebarannya ditemukan di beberapa tempat termasuk Prancis, Maroko, Meksiko, Rusia, Australia, dan Amerika Serikat.

2. Hasil mutasi genetik

Kucing Sphynx memiliki karakteristik berbulu sangat pendek atau tidak memiliki bulu, karakteristik ini berasal dari mutasi genetik alamiah.

Baca Juga: 6 Fakta Unik Kucing Calico, Jadi Maskot Tiga Negara Bagian di Amerika Serikat

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Dinia Adrianjara


REKOMENDASI HARI INI

Komnas Perempuan Buka Lowongan Kerja Staf Unit Pengaduan, Ini Syaratnya