5 Lagu Musisi Perempuan yang Masuk Chart Billboard Indonesia Bulan Maret

Rizka Rachmania - Rabu, 9 Maret 2022
NIKI, salah satu musisi perempuan Indonesia yang lagunya masuk chart Billboard bulan Maret 2022.
NIKI, salah satu musisi perempuan Indonesia yang lagunya masuk chart Billboard bulan Maret 2022. Instagram @nikizefanya

Parapuan.co - Kawan Puan, tanggal 9 Maret diperingati sebagai Hari Musik Nasional.

Hari Musik Nasional mengingatkan kita untuk selalu menghargai karya-karya musisi dalam negeri.

Musisi Indonesia melahirkan karya musik yang tidak kalah populer dibandingkan musisi luar negeri, lho!

Terbukti dengan adanya lagu-lagu musisi Indonesia yang berhasil masuk ke chart Billboard untuk lagu Indonesia.

Pada bulan Maret ini, terdapat lagu-lagu dari musisi perempuan Indonesia yang mampi bertahan di chart Billboard untuk lagu Indonesia.

Siapa saja musisi perempuan Indonesia yang lagunya masuk ke chart Billboard?

Apa juga lagu mereka yang berhasil masuk ke chart itu? Simak ini dia daftarnya seperti yang PARAPUAN rangkum dari Billboard, per tanggal 9 Maret 2022.

1. "Merasa Indah" - Tiara Andini

Lagu "Merasa Indah" dari Tiara Andini berhasil menduduki peringkat nomor 3 lagu Indonesia di chart Billboard per tanggal 9 Maret.

Baca Juga: Wajahnya Terpampang di Times Square New York, Tiara Andini Tak Menyangka

Sumber: Billboard
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

Lebih dari Kompetisi, Indonesia Women Half Marathon Jadi Ajang Pemberdayaan Perempuan